Setelah Anda menguasai cara pemula dan bisa melakukan solve tanpa contekan lagi, bisa dilanjutkan dengan tahap selanjutnya yaitu 2 Look OLL. Yang dimaksud dengan 2-look OLL di sini adalah meng-orientasi piece di layer terakhir sehingga menjadi satu warna dalam 2 langkah. Yaitu membuat cross atas (orientasi edges), kemudian meng-orientasi corners.
Credit to vertexian
http://www.speedsolvers.com/forum/viewtopic.php?f=26&t=8
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
ajari cra f2l dun...sush bgt..
BalasHapus